RELASI DAN FUNGSI (2) : FUNGSI

 FUNGSI

Fungsi atau pemetaan adalah relasi khusus yang memasangkan setiap anggota himpunan A dengan tepat satu anggota himpunan B. 

Syarat relasi dikatakan fungsi adalah 

1.semua anggota himpunan A memiliki pasangan di himpinan B.

2. semua anggota himpunan A memiliki tepat satu pasangan di himpunan B. 


Menyatakan fungsi

Karena fungsi merupakan relasi khusus, maka cara menyatakan fungsi sama seperti cara menyatakan relasi, yaitu dengan diagram panah, diagram kartesius, himpunan pasangan berurutan ditambah rumus fungsi


Domain, kodomain, range

Fungsi bisa dinotasikan dengan rumus fungsi, f : x => y atau f:x => f(x) atau f(x) = ax + b

Anggota himpunan A ( 1, 2, 5, 6) disebut domain
Anggota himpunan B ( 1, 4, 9, 16, 25) disebut kodomain
Anggota himpunan B yang memiliki pasangan di A ( 1, 4, 9, 16) disebut dengan range

Contoh

Comments

Popular posts from this blog

KOORDINAT KARTESIUS (1) : TITIK KOORDINAT, POSISI TITIK PADA KOORDINAT KARTESIUS, POSISI TITIK TERHADAP SUMBU KOORDINAT

PELUANG (2) : PERCOBAAN, RUANG SAMPEL, DAN TITIK SAMPEL

LINGKARAN 3 : HUBUNGAN SUDUT PUSAT DAN SUDUT KELILING